Harapan tentang RUU KUHP dan KUHAP yang baru

Sedih. Sangat sedih mendengar berita di media massa akhir-akhir ini: Lapas diserang, napi diberondong hingga tewas, ada kapolsek tewas dikeroyok massa setelah diteriakin maling, ada pula presiden yang meniupkan isu kudeta terhadap rezimnya sendiri, belum lagi bermacam-macam berita tentang korupsi dan penegakan hukum tanpa kepastian. Yang paling mengesalkan lagi ialah siaran televisi yang melulu tentang… Read More Harapan tentang RUU KUHP dan KUHAP yang baru

Brain drain PNS

Pemerintah saat ini mungkin tidak begitu khawatir akan terjadi brain drain PNS, karena jumlah pelamar PNS tiap tahunnya membludak. Dalam acara JLC di TVOne Joni Muhammad Kakanwil Kemenkumham Riau menerangkan perihal dirinya yang diduga memiliki rekening gendut dan menerangkan bahwa ia memiliki rekening (atau kekayaan?) sebesar kurang lebih 6 milyar rupiah. Reformasi birokrasi memang masih… Read More Brain drain PNS

Sebuah kolom berisi ‘vessel ID’

Sejak sekitar tahun 2007 sistem pemrosesan data keimigrasian penumpang di bandara udara Internasional Soekarno-Hatta telah diperbaharui. Sebelumnya computer yang ada di konter pemeriksaan imigrasi hanyalah berfungsi sebagai pengecekan database cegah tangkal (cekal), saat ini merupakan bagian dari sebuah system pengumpulan data perlintasan keimigrasian, bagian yang paling awal dan paling akhir yang sangat menentukan. System border… Read More Sebuah kolom berisi ‘vessel ID’

Contoh terbaik…

Hari ini memenuhi panggilan untuk membuat e-KTP di kecamatan. Datang setelah istirahat makan siang dengan harapan antrian akan berkurang, akan tetapi ternyata di meja resapsionis telah terdapat dua tumpukan lembar undangan: tumpukan pertama adalah sisa dari sesi sebelum istirahat siang, dan tumpukan yang kedua adalah lembar undangan dari orang-orang yang datang setelah sesi makan siang.… Read More Contoh terbaik…